Pediasure – Apakah ini yang dibutuhkan Anak Picky Eater untuk bertumbuh?
Pediasure diprodukusi oleh perusahaan farmasi raksasa, Abbott, dan meski awalnya diformulasi untuk anak dengan gizi kurang dan gizi tidak seimbang, produk ini tampak makin ramai dipasarkan di Indonesia sebagai suplemen atau pengganti makanan yang “terbukti secara klinis membantu pertumbuhan anak” dan dapat “menyeimbangkan gizi makanan anak yang pemilih”. Gagasan untuk mengganti makanan lengkap dengan minuman […]
Alasan Mengapa Diet untuk Autisme & ADHD Perlu di Bawah Pengawasan Tenaga Ahli yang Berkualifikasi
Nutrisi seimbang dan memadai sangatlah penting bagi setiap anak, dan ketika anak mengalami gangguan perkembangan, seperti autisme atau hiperaktivitas, maka nutrisi seimbang menjadi semakin vital. Intervensi diet bagi anak dengan Autisme dan ADHD bertujuan untuk: Hingga saat ini, belum terdapat protokol klinis terstandar untuk intervensi pola makan bagi anak dengan gangguan perkembangan. Para praktisi harus […]
Single-Blind Food Challenge Test untuk Pengujian Sensitivitas terhadap Makanan pada Anak dengan Autisme dan Hiperaktivitas
Single-Blind Food Challenge Test untuk pengujian sensitivitas terhadap makanan adalah praktik kedua terbaik dalam mendiagnosa intoleransi makanan setelah double-blind placebo-controlled food challenge model. Manfaat Single-Blind Food Challenge Test dapat membantu menentukan apakah sensitivitas terhadap makanan berkontribusi pada gangguan perilaku dan kognitif. Model ini adalah panduan yang berguna dalam menyusun diet eliminasi bagi anak dengan gangguan […]
Pembatasan Makanan dan Pemberian Suplemen dapat memperburuk Gejala Autisme pada Anak
Riset menunjukkan bahwa terdapat 3 faktor yang menyebabkan anak dengan Autisme berisiko lebih tinggi untuk mengalami ketidak seimbangan nutrisi: Efek gabungan dari 3 faktokr ini dapat berkontribusi pada ketidak seimbangan nutrisi yang dapat memperburuk gejala autisme. Baik kekurangan maupun kelebihan mikronutrien (mis. vitamin, mineral, dan asam lemak) telah dideteksi oleh peneliti pada anak dengan Autisme. […]